Dulu, nyaris setiap malam aku didongengi oleh Bapak. Dongengnya macam-macam, dari floklor, fabel hingga sejarah Indonesia. Dari Bapaklah aku pertama kali tahu tentang proklamator negeri ini, dari Bapak pula aku...
Aku sebal. Ibu selalu panik jika kulitku memerah barang secuil. Apalagi jika mendengar komentar orang-orang, meskipun mereka memberi saran yang menurutku tidak masuk akal, Ibu akan buru-buru mencoba agar kulitku...
Aku frustasi setiap kali melihat sampah diapers. Ngilu banget saat membawa karung berisi sampah ke Tempat Pembuangan Sampah yang nyaris 1/3-nya berisi diapers. Aku menyesali diri, kenapa aku menjadi Emak...
Nang, Ibu hanya jenuh. Bukan tak sayang. Kubiarkan kau diajak abah sesorean, sebab jika jenuh melanda, amarah gampang menggelegar. Hanya gara-gara kautak kunjung berhenti berendam saja, rasanya dada bergemuruh. Ibu...
Jadi Emak harus bakoh. Anak-anak, apalagi masih batita, sering banget sakit. Entah batuk, diare, pilek, panas… Pokoknya Emak harus setrong, jangan mudah stres. Lupa, siapa yang berkata kepadaku seperti itu...
Bah, menurutmu kalau mengulik-ulik masa lalu pasangan itu bagaimana? Tanyaku, pada suatu sore di beranda rumah. Abah K menoleh, “Haiya, ora ana gunane ta, Yi?” Serunya, tidak ada gunanya. Aku...
Hi, bulan ini challenge #BloggerKAH adalah membuat flash fiction. Hahahhaa. Aku sedang belajar, nih. Terbiasa menulis panjang kali lebar, dipaksa menulis pendek rasanya… krik krik krik, maafkan kalau garing yaaa....
“Ayi, sementara kita tinggal di kampung dulu, ya.” Ujar suami ketika kami tengah menikmati pemandangan senja di pelataran rumah. Ada berbagai pertimbangan yang beliau utarakan, terutama karena beliau belum menemukan...
Makin kesini, tantangannya si K semakin banyak. Semakin luas pergaulannya, Ibunya semakin puyeng karena karakter teman sebaya juga sangat beragam. Si K tergolong anak yang doyan main. Bangun tidur, ia...
Aku mendapatkan buku ini dari Mami Ubiii Grace Melia saat menjadi pemenang Mini Giveaway di blognya. Mami Ubii mengirimkan dua buku untuk si K, buku Mimi & Kimi Istana Balok...